-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kreativitas siswa pada pembelajaran menggunakan Project Based Learning (PBL) yang dapat meningkatkan kreativitas siswa. Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas XII Multimedia 1 berjumlah 26 siswa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang menggunakan metode penelitian...
Ni Putu Nur Kusumawardani
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengembangkan
media pembelajaran interaktif berbasis aplikasi android Augmented Reality
pada materi gugus fungsi senyawa organik. (2) menguji kelayakan media
pembelajaran interaktif berbasis aplikasi android Augmented Reality pada
materi gugus fungsi senyawa organik, dan (3) mengetahui tanggapan siswa...
Hafidz Habibulloh
Skripsi
Surakarta (Kota)-Fak. KIP-2025
-
Strontium Titanat doping praseodimium (Sr1-xPrxTiO3, dimana x=0; 0,01; 0,02; 0,03; 0,04; 0,05) sebagai material fotokatalis disintesis dengan menggunakan metode kopresipitasi. Sr1-xPrxTiO3 doping Pr dikarakterisasi dengan XRD, FTIR, SAA, PSA, dan UV-Vis DRS. Hasil karakterisasi menunjukkan bahwa penambahan doping Pr pada Sr1-xPrxTiO3 dapat...
Salsa Nurul Khoiria
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2025
-
<p xss=removed>Fabrikasi dan karakterisasi pada Strontium Titanat (SrTiO3) dengan variasi

<i>doping </i>Praseodimium (Pr) dan Aluminium (Al) telah dilakukan menggunakan

metode kopresipitasi. Variasi <i>doping </i>yang diberikan berupa variasi...
Yuniar Sindy Mutiara Putri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2025
-
Semakin tingginya keinginan wisatawan untuk terlibat langsung dalam kegiatan wisata
pada destinasi yang dikunjungi mendorong setiap daerah untuk mengembangkan pariwisata
dengan mengusung konsep creative tourism. Creative tourism berfokus untuk mengembangkan
potensi kreativitas individu melalui kegiatan pengalaman belajar dan pelatihan pada...
Jihan Aulia Noor Hanifah
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2025
-
<p xss=removed>Partisipasi masyarakat dalam pengelolaan kawasan hutan, khususnya di



Taman Hutan Raya (Tahura), memiliki peran penting dalam menjaga



keberlanjutan lingkungan sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat



sekitar. Kepedulian dan...
Tri Utami
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2025
-
Bencana longsor merupakan bencana alam yang sering terjadi di daerah pegunungan dan menimbulkan risiko bagi kehidupan manusia, harta benda, serta lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi tanah longsor menggunakan bantuan teknologi Artificial Intelligence (AI). Pendeteksian menggunakan instance segmentation dengan bantuan model YOLO11....
Muhammad Puguh Kamaludin
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2025
-
<p class="MsoNormal" xss=removed><b><span lang="IN" xss=removed>Pendahuluan</span></b><b><span lang="EN-US" xss=removed>:

</span></b><a...
Muhammad Rafi Budiarto
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2025
-
This research investigates the
impact of giving and receiving peer feedback on the writing projects of
undergraduate EFL students. The study involved six Indonesian undergraduate
students enrolled in an article writing course, who participated in peer feedback
activities. Using qualitative case study methods, data were collected...
Farahdevy Widya Ekaputri
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2025
-
Rahma Tria Shabrina. O0221118. Survei Pelaksanaan training center Tim Sepak Takraw Jawa Tengah dalam Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) Tahun 2023 (nomor double event putri).Skripsi: Fakultas Keolahragaan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Desember 2023.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1) Mengetahui profil atlet dan...
Rahma Tria Shabrina
Skripsi
Surakarta-Fak. Keolahragaan-2024