-
K-Pop telah menjadi sebuah tren di kalangan anak muda Indonesia. Sebagai
seorang penggemar K-Pop pastinya tidak akan lupa untuk membeli barang-barang
yang berkaitan dengan idola favorit mereka. Pembelian yang dilakukan para
penggemar K-Pop tersebut biasanya dilakukan secara online, namun pembelian
secara online tersebut membuat para penggemar...
Katrin Yemima Siahaan
Skripsi
Kota Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
Selama beberapa dekade terakhir, terjadi pergeseran dalam industri media, di mana media konvensional seperti surat kabar dan televisi mulai kehilangan popularitasnya. Perubahan ini dipercepat oleh munculnya Artificial Intelligence (AI) yang kini mulai digunakan dalam jurnalisme. Penggunaan AI menimbulkan pertanyaan mengenai bagaimana jurnalis...
Sabila Soraya Dewi
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
Kepuasan Mahasiswa adalah faktor yang penting untuk
mengevaluasi kualitas layanan yang diberikan oleh perguruan tinggi terhadap
para mahasiswa nya, menurut kriteria yang dibuat oleh BAN-PT, untuk mencapai
tingkat akreditasi Unggul, sebuah perguruan tinggi diharuskan untuk mencapai
angka skor 75% atau lebih dalam...
Rasyiq Muhammad Hanif
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
ABSTRAKPemerintah Daerah Kabupaten Bantul
telah mendorong berbagai program kegiatan pengembangan ekonomi kreatif. Salah
satu program yang dilakukan Pemerintah Kabupaten bantul adalah melakukan
pengembangan Kota melalui city branding. Pemerintah Kabupaten Bantul berusaha
untuk membranding kotanya sebagai “Bantul, city of crafts and folk...
Uga Apriliyan Mawarti
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
Perkembangan tekonologi pada era sekarang cukup pesat, penggunaan media sosial menjadi salah satunya yang paling banyak di gunakan oleh masyarakt modern saat ini. Strategi komunikasi pemasaran pada saat ini tidak hanya menggunakan media konvensional namun strategi komunikasi pemasaran pada saat ini sudah mulai beralih pada media digital....
Muhammad Vikar Alsavero
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
Penelitian komunikasi dalam olahraga merupakan penelitian yang cukup jarang dijamah oleh banyak orang. Padahal, olahraga sebagai ranah yang digandrungi oleh publik beberapa tahun belakangan cukup menarik untuk dijadikan objek dalam penelitian ilmu komunikasi. Dalam olahraga, komunikasi dinilai sebagai poin penting dalam melakukan segala sesuatu...
Raihan Musthafa Armayadi
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
Pada era digital ini, media konvensional seperti televisi dianggap sudah mulai ditinggalkan oleh masyarakat modern. Masyarakat cenderung mengonsumsi media digital yang tersedia di berbagai platform. Tonight Show merupakan program tayangan yang menyajikan konten talkshow dan dikemas dengan hiburan, selingan informasi, musik, dan sebagainya....
Muhammad Zharfan Rafif
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
<p class="MsoNormal" xss=removed><span lang="EN" xss=removed>CSR dianggap sebagai suatu bentuk



tanggung jawab perusahaan yang dipahami sebagai komitmen berkelanjutan yang



dilakukan oleh perusahaan. Dalam praktiknya, CSR tidak dapat...
Maharani Dewi Kusumaning Tyas Fp
Skripsi
Jakarta-Fak. ISIP-2024
-
Genosida yang terjadi di Palestina kembali dibicarakan sejak Hamas
melakukan aksi defensif terhadap Israel pada Oktober 2023. Khalayak sosial
media menunjukkan empatinya dengan menyebarkan berita dan juga selektif
terhadap pemakaian barang sehari-hari atau melakukan aksi boikot. Oleh karena
itu, suatu brand yang berafiliasi
dengan Israel atau...
Isyfina Tazki Hamida
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
<font face="Times New Roman, serif">Penelitian ini dilakukan untuk menjelaskan pengaruh terpaan konten pada media sosial dengan elektabilitas calon presiden dan wakil presiden. Pada penelitian ini, peneliti mengkaji konten akun tiktok @partaigerindra yang diunggah selama masa kampanyek serta...
Tennesia Davis Berliana
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024