PSIKOLINGUISTIK, PEMEROLEHAN BAHASA, SINTAKSIS, PEMBENTUKAN KARAKTER, DONGENG
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan (1) bentuk-bentuk kalimat yang diujarkan oleh anak usia 3-5 tahun; (2) tingkat kemampuan pemerolehan bahasa anak usia 3-5 tahun dengan menggunakan penghitungan Mean Length of Utterance (MLU); (3) peranan dongeng terhadap pemerolehan bahasa anak; dan (4) pembentukan karakter anak...
Sari Martanti
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2019
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) bentuk kesalahan penggunaan ejaan pada surat dinas masuk dan keluar Kantor Kelurahan Desa Batan; (2) bentuk kesalahan penggunaan pilihan kata pada surat dinas masuk dan keluar Kantor Kelurahan Desa Batan; (3) bentuk kesalahan penggunaan kalimat pada surat dinas masuk dan keluar Kantor...
Yolanda Agnes Aldema
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
PUISI, CITRA PEREMPUAN, GAYA BAHASA
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1) Citra Perempuan dalam kumpulan Puisi Ibu Mendulang Anak Berlari; (2) Gaya Bahasa dalam kumpulan Puisi Ibu Mendulang Anak Berlari; (3) Relevansi Kumpulan Puisi Ibu Mendulang Anak Berari sebagai Materi Pembelajaran Puisi di SMA.Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif....
Yuvensia Kharisma Novena
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
STILISTIKA, PUISI, MAJAS, DIKSI, CITRAAN, PENDIDIKAN KARAKTER
ABSTRAKPenelitihan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan (1) Diksi atau pilihan kata yang terdapat pada puisi-puisi dalam kumpulan puisi Habis Gelap Terbitlah Sajak; (2) gaya bahasa yang terdapat pada puisi-puisi dalam kumpulan puisi Habis Gelap Terbitlah Sajak; (3) citraan yang terdapat pada puisi-puisi dalam kumpulan puisi Habis...
Satria Dhimas Santosa
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
PRAGMATIK, TINDAK TUTUR, IMPERATIF, CERPEN, BAHAN AJAR
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan tindak tutur imperatif yang terdapat dalam kumpulan cerpen Berhala karya Danarto; (2) mengklasifikasikan kesantunan tindak tutur imperatif yang terdapat dalam kumpulan cerpen Berhala karya Danarto; (3) menerapkan kajian tindak tutur imperatif dan relevansinya sebagai bahan ajar sastra di...
Rini Budiarti
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
SEMIOTIK, MODEL PEIRCE, CERPEN, PENDIDIKAN KARAKTER
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1) penggunaan unsur dan makna ikon semiotik dalam kumpulan cerpen Bakat Menggonggong; (2) penggunaan unsur dan makna indeks semiotik dalam kumpulan cerpen Bakat Menggonggong; (3) penggunaan unsur dan makna simbol semiotik dalam kumpulan cerpen Bakat Menggonggong; dan (4) nilai-nilai...
Eko Setyawan
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2019
TINDAK TUTUR, PENDIDIKAN KARAKTER, FILM DILAN 1990
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) penggunaan tindak tutur lokusi dalam film Dilan 1990, (2) penggunaan tindak tutur ilokusi dalam film Dilan 1990, (3) penggunaan tindak tutur perlokusi dalam film Dilan 1990, dan (4) nilai pendidikan karakter yang terdapat dalam film Dilan 1990.Jenis penelitian ini adalah penelitian...
Arif Tunjung Pradana
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2019
KOHESI GRAMATIKAL, KOHESI LEKSIKAL
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) kohesi leksikal pada iklan layanan masyarakat radio Mentari FM; (2) kohesi gramatikal pada iklan layanan masyarakat radio Mentari FM; (3) relevansi analisis kohesi leksikal dangramatikalsebagai bahan ajar bahasa Indonesia di Sekolah Menengah Kejuruan.Penelitian ini menggunakan pendekatan...
Kukuh Kusuma Atmaka
Skripsi
Surakarta-FKIP-2017
PERANTI KOHESI, NASKAH DRAMA SENJA DENGAN DUA KELELAWAR, PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) peranti kohesi pada naskah drama Senja dengan Dua Kelelawar karya Kirdjomuljo; (2) relevansi peranti kohesi pada naskah drama Senja dengan Dua Kelelawar karya Kirdjomuljo dengan pembelajaran bahasa Indonesia di SMA. Metode yang digunakan adalah metode analisis isi. Sumber data yang digunakan...
Abdullah Lathifudin
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2019
KETRAMPILAN MENULIS TEKS
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan minat dan keterampilan menulis teks eksplanasi pada siswa kelas 8B SMP Kristen Satya Wacana Salatiga dengan menerapkan model problem based learning. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus, setiap siklus dilaksanakan dalam...
Gabriella Sophia Pinastiti
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019