MARJIN, PRODUSEN, KONSUMEN, PEMASARAN
Industri keripik ketela ungu di Kecamatan Tawangmangu Kabupaten Karanganyar adalah industri pengolahan ketela rambat ungu menjadi keripik ketela ungu. Pengolahan keripik ketela ungu dapat memberikan nilai tambah sehingga harga jual menjadi lebih tinggi. Dalam saluran pemasaran terdapat beberapa pola dalam menyalurkan barang dari produsen ke...
Indah Pratiwi
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian -2018
ANALISIS SEKTOR PERTANIAN
ABSTRAKPosisi sektor pertanian sebagai basis perekonomian di Indonesia mulai tergeser oleh sektor non pertanian seiring berjalannya waktu. Pergeseran struktur perekonomian ternyata tidak hanya terjadi pada tingkat nasional, tetapi juga terjadi pada tingkat regional. Peranan sektor pertanian sebagai kontributor utama Produk Domestik Regional Bruto...
Rima Wahyu Saputri
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2018
PEMBELIAN JAHE INSTAN
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian jahe instan di pasar swalayan Surakarta serta menganalisis faktor yang paling dominan dalam keputusan pembelian jahe instan di pasar swalayan Surakarta. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 13 variabel. Metode dasar yang...
Rezki Nurul Khasanah
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2018
EFISIENSI EKONOMI,USAHA TANI KEDELAI
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi produksi kedelai, mengetahui faktor produksi yang paling berpengaruh terhadap produksi kedelai, dan mengetahui apakah usahatani kedelai di Kabupaten Sukoharjo sudah mencapai efisiensi ekonomi tertinggi. Metode dasar penelitian ini adalah metode deskriptif....
Lia Oktaviana
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2018
GETI WIJEN, PROSES PEMBUATAN,PENGENDALIAN MUTU, CPPB
ABSTRAKGeti merupakan salah satu makanan khas dari Blitar dan Wonogiri yang terbuat dari campuran kacang tanah, wijen atau keduanya yang telah disangrai. Kemudian wijen tersebut ditambahkan dengan gula jawa maupun gula pasir yang dipanaskan terlebih dahulu lalu dicetak dan dikemas. Geti dapat bertahan lama karena adanya gula sebagai bahan pengawet...
Intan Devy Rachmawati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Pertanian-2018
Pertanian
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi, faktor yang paling mempengaruhi, dan elastisitas permintaan konversi lahan sawah ke penggunaan lain serta dampaknya terhadap produksi padi di Kabupaten Sukoharjo. Metode dasar yang digunakan adalah deskriptif analitik. Penentuan lokasi penelitian dilakukan secara...
Kartika Maya Sari
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2018
PERANAN SEKTOR PERTANIAN
ABSTRAKPembangunan pada dasarnya bertujuan untuk mencapai kehidupan yang adil dan makmur bagi seluruh rakyat Indonesia. Sektor Pertanian, Kehutanan dan Perikanan mendapat prioritas utama dalam pembangunan ekonomi nasional karena sektor ini memiliki kontribusi dalam berbagai aspek. Kabupaten Malinau adalah salah satu Kabupaten yang terletak di...
Dina Kartikawati
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2018
peternakan
Sutrisno Hadi Purnomo
Buku Ajar
Surakarta-Pustaka Hanif-2017
PETERNAKAN AYAM
Sutrisno Hadi Purnomo
Buku Ajar
Surakarta-Fakultas Peternakan-2012
DAGING SAPI SIMMENTAL
<!--[if gte mso 9]><xml> user 12.00 </xml><![endif]-->Daging sapi merupakan salah satu pangan penghasil protein hewani. Daging yang berkualitas baik bisa dilihat kandungan nutriennya yaitu kadar air, protein, lemak dan kolesterol. Salah satu yang memengaruhi kualitas kimia daging yaitu pakan yang diberikan dan metode...
Diyah Purnika
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2016