PROTEKSI TANAMAN
Praktek Magang ini bertujuan untuk mengetahui cara Perbanyakan jamur Trichoderma harzianum. Pelaksanaan magang pada tanggal 17 Februari sampai dengan tanggal 17 Maret 2011. Di Laboratorium Pengamatan dan Peramalan Hama dan Penyakit Tanaman Pangan, Dinas Pertanian, Balai Proteksi Tanaman Pertanian Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang...
Suryanto
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2011
TANAMAN OBAT
Indonesia sebagai negara beriklim tropis, mempunyai tanaman obat yang sangat beragam, sehingga tradisi penggunaan tanaman obat sudah ada dari nenek moyang yang dipercaya dapat menyembuhkan berbagai jenis penyakit, baik penyakit dalam maupun penyakit luar.
Menggali terus kekayaan alam berupa tanaman obat memang perlu dilakukan terus menerus,...
Rosarita Eka Cahyanti
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2011
SERTIFIKASI BENIH
Praktek Magang ini bertujuan untuk mengetahui cara Sertifikasi benih pada tanaman jagung komposit. Pelaksanaan magang pada tanggal 31 Januari sampai dengan tanggal 28 Februari 2011. Di Balai Pengawasan dan Sertifikasi Benih Jl. Solo-Yogya Km.15 Sraten-Gatak-Sukoharjo-Jawa Tengah.
Metode dasar yang digunakan dalam praktek magang ini adalah...
Moh Nurcahyono Samadyo
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2011
TEKNIK CANGKOK
Praktek magang ini bertujuan untuk mengetahui secara langsung teknik
cangkok pada tanaman melinjo. Pelaksanaan magang pada tanggal 7 Februari 2011
sampai dengan 7 Maret 2011 di KBH Tejomantri, Desa Wonorejo, Kecamatan
Polokarto, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.
Metode pelaksanaan yang digunakan dalam praktek magang ini adalah
metode dasar,...
Caecilia Alfania Christiani
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2011
Produksi Jamu
Praktek Magang ini bertujuan untuk mengetahui cara memproduksi obat tradisional yang tergolong jamu dalam sediaan kapsul, khususnya jamu kapsul Herbathus. Pelaksanaan magang pada tanggal 21 Februari sampai dengan tanggal 19 Maret 2011. Di CV. Herbaltama Persada Yogyakarta.
Metode dasar yang digunakan dalam praktek magang ini adalah Praktek...
Mawardi Isdianto
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2011
MANAJEMEN PEMELIHARAAN
Magang yang dilakukan diperoleh pengalaman kerja lapang langsung mengenai manajemen pemeliharaan ayam broiler yang meliputi : manajemen pakan, manajemen kandang, manajemen pemeliharaan ternak, manajemen penyakit dan kesehatan. Kegiatan magang mahasiswa ini dilaksanakan di UD Hadi PS, Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo pada tanggal 22 Februari...
Huda Sholikin WS
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2011
PUPUK ORGANIK
Penelitian dilaksanakan pada lahan sawah di kecamatan Mojogedang, kabupaten Karanganyar pada bulan Juni 2009 – Desember 2009. Penelitian ini menggunakan rancangan dasar RAKL dengan dua faktor. Yang terdiri dari faktor dosis pupuk dan faktor sistem budidaya. Adapun rancangan perlakuannya untuk dosis pupuk adalah sebagai berikut : dosis kebiasaan...
Muhammad Iqomuddin
Skripsi
surakarta-F.Pertanian-2011
STRATEGI INDUSTRI
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor internal dan eksternal yang menjadi kekuatan, kelemahan, peluang serta ancaman dalam pengembangan sentra industri brem di Kecamatan Nguntoronadi Kabupaten Wonogiri, kemudian merumuskan alternatif strategi dan menentukan prioritas strategi yang dapat diterapkan dalam pengembangan sentra...
Ari Gusnanto
Skripsi
surakarta-F.Pertanian-2011
INSEKTISIDA
Kedelai banyak dibutuhkan di Indonesia namun produksi dalam negeri belum dapat mencukupi kebutuhan. Salah satu permasalahan yang dihadapi adalah penurunnan produksi karena serangan hama Spodoptera litura. Pengendalian S.litura umumnya menggunakan insektisida kimia yang berdampak negatif bagi lingkungan dan ekosistem. Salah satu pengendalian ramah...
Estri Noviana
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2011
KEHUMASAN
Pengamatan ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksana
fungsi kehumasan PT. PLN ( Persero ) Area Pelayanan dan Jaringan Surakarta dalam
sosialisasi integritas layanan publik kepada semua mitra kerja dan masyarakat. Lokasi
pengamatan dilakukan di PT.PLN (Persero) APJ Surakarta.Dengan jenis pengamatan
yang digunakan...
Dewi Hutami Kusumo Hapsari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FISIP-2011