-
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan metode Games-Based Learning pada materi Larutan Penyangga kelas XI SMA Negeri 6 Surakarta terhadap motivasi belajar dan hasil belajar. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 6 Surakarta tahun pelajaran 2022/2023 dengan sampel...
Rizki Deva Maharani
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) mengetahui penerapan pendekatan Social Emotional Learning (SEL) pada materi asam basa dengan model pembelajaran Group Investigation (GI) siswa kelas XI MIPA 3 SMA Negeri 5 Surakarta, (2) menganalisis penerapan pendekatan Social Emotional Learning (SEL) pada materi asam basa dengan model pembelajaran Group...
Ananda Dea Windiasty
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) menganalisis pengaruh penerapan pendekatan Dilemmas Stories pada materi Struktur Atom - Keunggulan Nanomaterial dengan model Guided Discovery terhadap peningkatan keterampilan kolaborasi kelas XE-9 di SMA N 1 Karanganyar (2) menganalisis pengaruh penerapan pendekatan Dilemmas Stories pada materi Struktur...
Adik Annisa Fitri Suryani
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Roro Roudotul Rohmatin Rose. K3319060. Pembimbing I: Dr. Sri Yamtinah, M.Pd. Pembimbing II: Dr. Maria Ulfa, S.Si., M.Si. PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN INSTAGRAM PADA MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI LAJU REAKSI KELAS XI SMAN 1 SURAKARTA. Skripsi....
Roro Roudotul Rohmatin Rose
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Sahda Nabilah Qurrotul’Aini. K3319061. Pembimbing I: Lina Mahardiani, S.T., M.Sc., Ph.D. Pembimbing II: Dr. Mohammad Masykuri, M.Si. .PENGEMBANGAN MODUL PRAKTIKUM BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI STOIKIOMETRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X SMA ISLAM 1 SURAKARTA. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan....
Sahda Nabilah Qurrotul `aini
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Culturally Responsive Transformative Teaching (CRTT) pada materi Sifat Keperiodikan Unsur terhadap peningkatan kemampuan bekerja sama dan kesadaran sosial budaya siswa kelas X-E12 SMA N 3 Surakarta. Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian kualitatif deskriptif, dimana penelitian berfokus...
Atmia Lauhilhulafa
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui tingkat miskonsepsi, dan (2) mengidentifikasi miskonsepsi pada masing-masing subkonsep materi pokok Sistem Periodik Unsur (SPU) pada siswa kelas X E-3 dan X E-4 SMA Negeri 3 Surakarta tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus....
Chintya Nurhaliza Hakim
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) ada tidaknya pengaruh media pembelajaran digital Quizlet berbasis Culturally Responsive Teaching terhadap literasi budaya siswa; (2) ada tidaknya pengaruh media pembelajaran digital Quizlet berbasis Culturally Responsive Teaching terhadap hasil belajar siswa; dan (3) ada tidaknya pengaruh media...
Salsabila Adzani Rahmadina
Skripsi
SURAKARTA-Fak. KIP-2023
-
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat miskonsepsi siswa dan mengidentifikasi miskonsepsi tiap konsep pada topik hidrolisis garam siswa kelas XI MIPA 2 dan 4 SMA Negeri 1 Teras tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Penelitian dilaksanakan dengan tahap awal berupa studi pustaka, penyusunan proposal dan...
Rika Yulianti
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis ketercapaian pendekatan STEAM (Science, Technology, Engineering, Arts, Mathematic) pada buku teks kimia kelas X kurikulum merdeka pada materi kimia hijau dan (2) menganalisis ketercapaian literasi sains pada buku teks kimia kelas X kurikulum merdeka pada materi kimia hijau. Penelitian ini termasuk...
Ayu Tri Rahmawati
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2023