BELAJAR
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatan prestasi belajar matematika pada konsep operasi pengurangan bilangan asli melalui macromedia flash bagi siswa kelas III SLB C Setya Darma Surakarta. Penelitian ini berbentuk Classroom Action Research/ Penelitian Tindakan Kelas merupakan suatu pencermatan kegiatan pembelajaran berupa tindakan, yang sengaja...
Riris Yuliati Pradana
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
BELAJAR IPA
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan prestasi belajar IPA bagi anak berkesulitan belajar kelas IV B SD Negeri Petoran Surakarta melalui metode eksperimen. Bentuk penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan menggunakan dua siklus. Tiap siklus terdiri dari empat tahapan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi....
Winda Wati
Skripsi
Surakarta-F.IKIP-2011
METODE GLASS
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan metode analisis Glass terhadap kemampuan membaca permulaan anak berkesulitan belajar membaca siswa kelas II SD Negeri Petoran Surakarta tahun ajaran 2010/2011.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan rancangan eksperimen One group pre test-post test...
Septiana Dyah L
Skripsi
Surakarta-F.IKIP-2011
TUNA GRAHITA
Sesuai dengan tujuan penelitian tersebut metode penelitian yang digunakan
adalah metode eksperimen. Populasi adalah siswa kelas D3 SLB Tunas
Pembangunan I Nogosari, Boyolali tahun ajaran 2010/2011, sejumlah 6 siswa.
Dalam penelitian ini, peneliti tidak menggunakan sampel karena jumlah populasi
kecil sehingga penelitian ini merupakan penelitian...
Zakiya Ramadani
Skripsi
Surakarta-F.IKIP-2011
MEMBACA
Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki ketidakmampuan membaca
pada anak disleksia 3D1 semester genap SDLB-D1 YPAC Surakarta pada tahun
2010/2011 dengan menggunakan pendekatan multisensori melalui macromedia
flash . Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian tindakan
kelas. Subjek penelitian...
Laely Zuhruf Indrissaharani
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2011
MEMBACA
Penelitian ini berkenan dengan upaya untuk meningkatkan ketrampilan
membaca permulaan siswa kelas III –D dengan melalui media gambar berseri.
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil pembelajaran membaca
permulaan pada siswa kelas III-D di SLB-D YPAC Surakarta.
Penelitian ini berbentuk penelitian tindakan kelas yaitu...
Nur Syahid Saifuddin Anshori
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
Model Pembelajaran
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model pembelajaran
kooperatif tipe STAD terhadap peningkatan prestasi belajar matematika anak
berkesulitan belajar kelas V SD Negeri Pajang 1 Surakarta tahun ajaran
2010/2011.
Variabel bebas adalah model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student
Teams Achievement Division),...
Maria Dwi Utami
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
MATEMATIKA
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar matematika
dalam materi penjumlahan sampai 20 menggunakan stgrategi membuat sepuluh
dengan media bingkai sepuluh pada anak tunagrahita kelas 3 dasar di SLB-C Budi
Asih Wonosobo tahun ajaran 2010/2011.
Penelitian ini adalah Penelitian...
Triana Handayani
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2011
METODE STRUKTURAL ANALITIK
ABSTRACT
Hastati. INFLUENCE OF USING OF STRUCTURAL ANALYTIC SYNTETICAL METHOD TO INCREASING THE ACHIEVEMENT OF STUDENT’S DIFFICUTIES IN EARLY LEARNING READING WRITING IN THE FIRST CLASS IN STATE ELEMENTERY (SDN) PETORAN JEBRES SURAKARTA THE YEAR 2009 / 2010. Thesis, Surakarta: The Faculty of Teacher Training Science and Education. Sebelas...
Hastati
Skripsi
Surakarta-FKIP-2010
MEDIA CERITA BERGAMBAR
Abstrak
This research aims to find out the picture-story media use on the improvement of scrutinizing and reading skills in the learning-disabled II graders of SDN Petoran Jebres Surakarta in the School Year of 2009/2010.
The independent variable was picture-story media; the dependent variable is scrutinizing and reading skills.
The method...
Anita Kurniya Sari
Skripsi
Surakarta-FKIP-2010