-
Penelitian dan pengembangan ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui karakteristik produk modul digital Mobile Web application berbasis flipped classroom yang dibutuhkan guru dan peserta didik untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis (KBK) dan SEPs pada peserta didik SMA Negeri 3 Pati materi Kalor. 2) Menanalisis tingkat kelayakan modul digital...
Chyta Anindhyta
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Penelitian dan pengembangan ini bertujuan untuk: 1) mengetahui karakteristik modul fisika hasil pengembangan dengan penerapan model problem based learning pada materi usaha dan energi, 2) menguji kelayakan modul fisika berbasis problem based learning pada materi usaha dan energi, 3) menguji keefektifan penggunaan modul fisika berbasis problem...
Endah Cahyaning Rahayu
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan metode pendekatan saintifik dengan menggunakan metode proyek dan eksperimen ditinjau dari berpikir analitis peserta didik terhadap reduksi miskonsepsi peserta didik pada pembelajaran fisika khususnya materi suhu dan kalor.Penelitian dilakukan di SMA Negeri 1 Mojolaban, Kabupaten...
Sindhu Madya Zakyratka Putri
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Penelitian dan pengembangan ini bertujuan untuk: 1) mengembangkan modul elektronik pembelajaran fisika berbasis OrSAEv-mitigasi bencana untuk meningkatkan motivasi belajar dan memperkuat karakter mitigasi bencana siswa, 2) mengetahui kelayakan modul elektronik pembelajaran fisika berbasis OrSAEv-mitigasi bencana untuk meningkatkan motivasi belajar...
Irvan Prakoso
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2022
Tujuan penelitian dan pengembangan ini adalah mengembangkan instrumen penilaian Fluid Dynamic Concept Inventory (FDCI) yang mampu mengukur keterampilan berpikir kreatif dan penyelesaian masalah. Jenis penelitian ini adalah Research and Development dengan model 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate) dari Thiagarajan. Validasi...
Zainal Arifin
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengembangkan perangkat pembelajaran Fisika berbasis Pure Hypothetical Inquiry yang memenuhi kriteria baik untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik Madrasah Aliyah Negeri. 2)Mengetahui efektivitas perangkat pembelajaran Fisika berbasis Pure Hypothetical Inquiry untuk meningkatkan kemampuan...
Intan Mustika Nsp
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Menghasilkan perangkat pembelajaran Fisika yang memiliki karakteristik pembelajaran berbasis proyek dan literasi data. (2) Menghasilkan perangkat pembelajaran Fisika dengan model pembelajaran berbasis proyek yang layak digunakan untuk pembelajaran di sekolah. (3) Menghasilkan perangkat pembelajaran Fisika dengan...
Aniks Ambarwati
Tesis
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyusun produk, menguji kelayakan, dan menguji keefektifan modul berbasis Problem Solving dengan indikator mengenali, memperdalam, menghitung, menilai, dan meneliti untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis pada materi Hukum Newton dan penerapannya.Penelitian ini merupakan Penelitian Pengembangan dengan...
Arum Angger Rosiah
Tesis
SURAKARTA-Pascasarjana-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui diskripsi kelayakan instrument tes keterampilan berpikir kritis berbasis tier-two test yang ditinjau dari validitas, reliabilitas, tingkat kesukaran, daya beda, dan indeks pengecoh, (2) mengetahui profil kemampuan berpikir kritis siswa.Penelitian pengembangan ini menggunakan metode Research and...
Anwarul Umam
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat keterampilan berpikir kritis siswa dalam memahami sumber data. Subyek penelitian dipilih dari beberapa SMA negeri di Surakarta (mencakup kategori tinggi, sedang, dan rendah dalam hal prestasi akademik) dengan menggunakan teknik cluster random sampling. Penelitian kualitatif ini dirancang...
Yovita Yuliana
Tesis
Surakarta-Fak. KIP-2022