BIOLOGI
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah : (1) Untuk mengetahui bahwa pembelajaran kooperatif dengan teknik NHT (Numbered Head Together) disertai multimedia lebih baik dibanding pembelajaran konvensional untuk meningkatkan hasil belajar biologi siswa kelas VII SMP N I Sukoharjo; (2) Untuk mengetahui adanya efektifitas pembelajaran kooperatif dengan...
Dian Ratih Pradana
Skripsi
Surakarta-FKIP-2010
METODE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan partisipasi dan penguasaan konsep siswa dalam pembelajaran biologi di kelas VII A SMP Negeri 3 Nguter dengan penerapan metode pembelajaran Student Teams Achievement Divisions (STAD) disertai authentic assessment.
Penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research) ini terdiri dari dua...
Sulistyowati Winasis
Skripsi
Surakarta-FKIP-2010
Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dalam pembelajaran IPA Biologi sebagai penguatan konsep materi poko ekosistem untuk meningkatkan prestasi belajar IPA Biologi kelas X semester genap SMA Negeri 2 Karanganyar Tahun Pelajaran 2006/2007. Penelitian ini menggunakan...
Candra Damayanti
Skripsi
Surakarta-FKIP-2009
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan: 1) Iklim kelas yang kondusif dalam pembelajaran biologi dikelas X11 SMAN 1 Surakarta melalui implementasi Pembelajaran Berbasis Masalah 2) Kinerja guru dalam pembelajaran biologi dikelas X11 SMAN 1 Surakarta melalui implementasi Pembelajaran Berbasis Masalah 3) Kualitas pembelajaran dalam...
Eka Wulandari
Skripsi
Surakarta-FKIP-2010
BIOLOGI
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui penerapan metode Student Team Achievement Divisions (STAD) disertai Macromedia Flash untuk meningkatkan penguasaan materi biologi siswa pada materi pokok Kingdom Fungi.
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (classroom action research). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, dengan tiap...
Familianingsih
Skripsi
Surakarta-FKIP-2009
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Menghitung adanya kontribusi Pemberian ASI terhadap nilai gizi balita di Kelurahan Tangkil, Kecamatan Sragen, Kabupaten Sragen; (2) Menghitung adanya kontribusi usia pernikahan terhadap nilai gizi balita di Kelurahan Tangkil, Kecamatan Sragen, Kabupaten Sragen; (3) Menghitung adanya kontribusi jenjang...
Idha Sabtuti
Skripsi
Surakarta-FKIP-2009
ABSTRAK Winarwi. UJI VIABILITAS BAKTERI DAN AKTIVITAS ENZIM BAKTERI PROTEOLITIK PADA MEDIA CARRIER BEKATUL. Skripsi, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juli 2006 Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Mengetahui viabilitas tertinggi bakteri proteolitik pada media carrier bekatul dalam waktu penyimpanan 0...
Winarwi
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006
ABSTRAK PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DENGAN METODE EKSPERIMEN DAN RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SEMESTER II Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta, Agustus 2006. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah: (1) Mengetahui pengaruh pendekatan...
Admaja
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006
ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk : (1) Mengetahui butir soal Ujian Nasional (UN) Matematika, Bahasa dan Sastra Indonesia serta Bahasa Inggris program Ilmu Alam tahun pelajaran 2004/2005 dapat digunakan untuk mengukur indikator dalam pelaksanaan Kurikulum 2004. (2) Mengetahui distribusi pokok bahasan tiap-tiap kelas pada butir soal mata...
Rossa Nugraeni Wijayati
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006
ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan penggunaan metode pembelajaran kooperatif metode GI, STAD dan Konvensional terhadap prestasi belajar Biologi siswa kelas X semester 2 SMA N I Karanganyar Tahun Pelajaran 2005/2006. Selain itu penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui efektivitas metode pembelajaran...
Munika Surya Erniningsih
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006