MINAT BELAJAR
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan minat dan hasil belajar dalam pembelajaran Sosiologi pada siswa kelas X.2 SMA Batik 1 Surakarta dengan menerapkan model pembelajaran Student Team Achievement Divisions. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, dengan setiap siklus terdiri...
Yofita Khairunisa Pratiwi
Skripsi
Surakarta-FKIP-2013
PROSES BERPIKIR KRITIS
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui proses berpikir kritis siswa kemampuan analisis tinggi kelas VIII D SMP Negeri 2 Mojogedang pada pokok bahasan Sisterm Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV) tahun ajaran 2013/2014. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif, dengan strategi yaitu deskriptif kualitatif. Subjek penelitian...
Istianingrum Anggiyani
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2014
BIMBINGAN KELOMPOK
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan layanan
bimbingan kelompok dengan teknik diskusi untuk meningkatkan kecerdasan
interpersonal pada peserta didik kelas VIII SMP Negeri 1 Karangmalang Sragen
Tahun Pelajaran 2012/2013.
Penelitian ini adalah penelitian eksperimen menggunakan desain The non
Equivalent Pretest-Posttest...
Rian Hermawan
Skripsi
Surakarta-FKIP-2013
GROUP COUNSELING
ABSTRAK
Yulia Humeira. KEEFEKTIFAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK BERMAIN PERAN UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI DALAM BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 5 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Sebelas Maret Surakarta. Januari 2014.
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui keefektifan...
Yulia Humeira
Skripsi
Surakarta-F, KIP-2014
EVALUASI PROGRAM MODEL CIPP
Tujuan penelitian untuk mengetahui (1) mekanisme penyelenggaraan program kelas full day school di MTs N Ngemplak Boyolali ditinjau dari context, input, process, dan product. (2) hambatan dalam penyelenggaraan program kelas full day school di MTs N Ngemplak Boyolali. (3) upaya untuk memecahkan masalah dalam pelaksanaan program kelas full day school...
Umi Robi Ah Mutsana Fajrun Nisa
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2014
PERILAKU SISWA
ABSTRAK
Yeny Puspito Sari. K8410062. PERILAKU SISWA PENGGEMAR TAYANGAN KOREA DI TELEVISI PADA SISWA SMP NEGERI 1 JOGOROGO, KABUPATEN NGAWI. Skripsi: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Mei 2014.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perilaku siswa penggemar tayangan Korea di televisi dan...
Yeny Puspito Sari
Skripsi
Surakarta-F, KIP-2014
PERBENDAHARAAN KATA
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh permainan Thematic Dominoes dalam meningkatkan perbendaharaan kata Bahasa Inggris Anak Tunalaras kelas VIII SLB Bhina Putera Surakarta tahun jaran 2013/2013.
Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini yaitu One Group...
Rikardus Lovino Dwi Andoko
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2014
PERILAKU SEKSUAL
ABSTRAK
Winarsih. PERILAKU SEKSUAL KOMUNITAS GAY KAITANNYA DENGAN HIV/AIDS (STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF PADA KOMUNITAS GAY DI KOTA SURAKARTA). Skripsi : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Mei 2013.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pertama, pengetahuan komunitas gay mengenai HIV/AIDS. Kedua, sikap...
Winarsih
Skripsi
Surakarta-F, KIP-2014
KARAKTERISTIK
ABSTRAK
Vera Sary Utomo. TINJAUAN KERIS KARYA PADEPOKANBROJOBUWONODESA WONOSARI KECAMATAN GONDANGREJOKABUPATEN KARANGANYAR. Skripsi. Surakarta: FakultasKeguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, April 2014.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Latar belakang berdirinya Padepokan Brojobuwono, (2) Proses penciptaan...
Vera Sary Utomo
Skripsi
Surakarta-F, KIP-2014
BENTUK GEOMETRI
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan mengenal bentuk geometri melalui bermain konstruktif pada anak kelompok A TK Negeri Pembina Surakarta.
Rancangan pada penelitian ini berupa penelitian tindakan kelas eksperimen. Uji Statistik menggunakan SPSS. Pengujian hipotesis yang digunakan menggunakan repeated measurement. Penelitian...
Mutiara Nursinta
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2014