PROBLEM SOLVING, HOTS, PRESTASI BELAJAR, STOIKIOMETRI
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan : (1) Higher Order Thinking Skills (HOTS) siswa kelas X MIA 3 pada materi stoikiometri di SMA Negeri 1 Sukoharjo dengan menerapkan model Problem Solving, (2) prestasi belajar siswa kelas X MIA 3 pada materi stoikiometri di SMA Negeri 1 Sukoharjo dengan menerapkan model Problem...
Nofia Wulandari
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
DISCOVERY-INQUIRY TERBIMBING, DISCOVERY-INQUIRY BEBAS TERMODIFIKASI, SIKAP ILMIAH, PRESTASI BELAJAR, METODE EKSPERIMEN
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh penerapan model pembelajaran discovery-inquiry terbimbing dan bebas termodifikasi terhadap prestasi belajar siswa pada materi hidrolisis garam; (2) pengaruh sikap ilmiah tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar siswa pada materi hidrolisis garam; dan (3) interaksi antara model...
Vonia Suci Widiastuti
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
TAI, DRILL AND PRACTICE, KREATIVITAS, PRESTASI BELAJAR, STOIKIOMETRI
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan: (1) kreativitas siswa degan model Teams Assisted Individualization (TAI) berkombinasi Drill and Practice pada materi stoikiometri kelas X MIPA 3 SMA Batik 1 Surakarta, (2) prestasi belajar siswa dengan model Teams Assisted Individualization (TAI) berkombinasi Drill and Practice pada ...
Ina Yuliyati
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
SIKLUS BELAJAR 5E, CATATAN TERBIMBING, KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS, PRESTASI BELAJAR, LARUTAN PENYANGGA
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan: kemampuan berpikir kritis dan prestasi belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran Siklus Belajar 5E (Learning Cycle 5E) didukung dengan catatan terbimbing pada materi pokok Larutan Penyangga.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam 2...
Wahidah Estiningrum
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
BENTUK PENDIDIKAN KIMIA TETRAHEDRAL, TECHNISCHE UNIVERSITäT DRESDEN, KONSEP MOL
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) bentuk pendidikan kimia tetrahedral yang disebut sebagai masa depan pendidikan kimia, (2) pemahaman komprehensif mahasiswa kimia tahun pertama Technische Universität Dresden sesuai bentuk pendidikan kimia tetrahedral pada materi konsep mol. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa kimia tahun...
Doni Wahyu Prabowo
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemandirian belajar dan prestasi belajar siswa kelas X MIA 5 SMA Negeri 2 Boyolali dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan buku saku pada materi pokok redoks.Penelitian ini terdiri dari dua siklus dan tiap siklus terdiri dari empat tahap,...
Lasni Julita Sitanggang
Skripsi
Surakarta-FKIP-2017
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemandirian belajar dan prestasi belajar siswa kelas X MIA 5 SMA Negeri 2 Boyolali dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan buku saku pada materi pokok redoks.Penelitian ini terdiri dari dua siklus dan tiap siklus terdiri dari empat tahap,...
Lasni Julita Sitanggang
Skripsi
Surakarta-FKIP-2017
MEMORI DAN PRESTASI
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan memori dan prestasi belajar siswa kelas XI IPA 2 SMA Negeri 2 Boyolali Tahun Pelajaran 2016/2017 melalui penerapan model pembelajaran cooperative integrated reading and composition (circ) dilengkapi media webquest pada materi sistem koloid.Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas...
Rizki Irsyadi
Skripsi
Surakarta-FKIP-2017
MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan: (1) kemampuan analisis siswa kelas X MIPA 2 pada materi stoikiometri di SMA Batik 1 Surakarta dengan menerapkan model pembelajaran Problem Solving dibantu dengan kartu soal, dan (2) prestasi belajar siswa kelas X MIPA 2 pada materi stoikiometri di SMA Batik 1Surakarta dengan menerapkan model...
Apriliya Dwi Setyorini
Skripsi
Surakarta-FKIP-2017
PENELITIAN EKSPERIMEN, MIXED METHOD RESEARCH, CREATIVE VISUAL AIDS
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pengggunaan media CVA (Creative Visual Aids) pada mata pelajaran Kimia kelas 7 materi Asam dan Basa melalui pendekatan saintifik di SMP Negeri 4 Surakarta. Penelitian ini bertumpu pada penelitian mengenai studi efektivitas CVA yang dilakukan oleh Kawedhar dan Mulyani pada 2017 di...
Maria Ciptaning Sabdo Kawedhar
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017