ALAM SEKITAR
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Metode PembelajaranAlam Sekitar terhadap prestasi belajar IPA siswa tunagrahita di SLB NegeriSukoharjo tahun ajaran 2014/2015.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan metodeeksperimen. Desain penelitian ini menggunakan pre experimental design denganpola eksperimen one group pre...
Arif Fauzi Kurniawan
Skripsi
Surakarta-FKIP-2016
MATEMATIKA
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media tangram terhadap peningkatan prestasi belajar matematika tentang bangun datar siswa tunagrahita kelas IV SLB CG YPPCG Surakarta Tahun Ajaran 2014/ 2015.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dalam bentuk One Group Pretest-Posttest Designdimana subjek...
Tahlis Ferdana Sari
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
BAHASA JAWA
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah mengetahui efektivitas penggunaan metodepermainan Kartu Kuartet untuk meningkatkan prestasi belajar Bahasa Jawa siswaTunagrahita kelas VI di SDLB Negeri Surakarta tahun pelajaran 2014/2015.Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen denganmenggunakan one grup pretest-posttest design.Populasi...
Nisa Kartika Hasanah
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
MATEMATIKA
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah mengetahui efektifitas metode game basedlearning terhadap peningkatan prestasi belajar matematika anak tunalaras kelas IISLB E Bhina Putera Surakarta tahun ajaran 2014/2015.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen,sedangkan desain yang digunakan adalah desain Single Subjek Research...
Sahibul Wafa Tajul Arifin
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
MOTIVASI BELAJAR
Tujuan Penelitian ini adalah mengetahui pengaruh Token Economy untuk meningkatkan motivasi belajar IPA anak tunalaras kelas V SDLB E Bhina Putera Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.Metode Penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini yaitu One Group Pretest-Posttest Design, dimana...
Galuh Pangestika Wijaya Atas Asih
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
KEPERCAYAAN DIRI
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas bermain drama terhadap peningkatan kepercayaan diri anak tunanetra di SMP MIS Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan penelitian deskriptif kualitatif. Sampel yang dipilih peneliti adalah seluruh siswa tunanetra kelas IX SMP MIS...
Sandhi Purba Wardhana
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
MATEMATIKA
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas permainan konstruktif terhadap peningkatkan hasil belajar matematika materi mengenal bangun datar siswa tunagrahita kelas V di SLB Negeri Rembang tahun pelajaran 2014/2015.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar Matematika melalui permainan konstruktif...
Tyas Ayu Mustikaningsih
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
CIRC
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan metode Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) terhadap peningktan kemampuan membaca pemahaman siswa tunanetra kelas 3 SD SLB A YKAB Surakarta.Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain one group posttest pretest. Dengan desain...
Esdaniar Khoirunisa
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
PEMAHAMAN MEMBACA
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan modelpembelajaran picture and picture terhadap peningkatan kemampuan pemahamanmembaca cerita pendek pada siswa tunarungu kelas V di SLB Negeri Surakartatahun ajaran 2014/2015.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimendalam bentuk Single Subject Riset...
Nia Priska Widyawati
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015
UNJUK TUTUR
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan metodepembelajaran proyek unjuk tutur terhadap peningkatan keterampilan berbicara pada matapelajaran Bahasa Indonesia materi mendeskripsikan benda atau seseorang berdasarkanciri-cirinya dengan bahasa yang dikuasai bagi anak tunagrahita kelas V C1 di SLB NegeriSurakarta tahun...
Humairah Wahidah An-nizzah
Skripsi
Surakarta-FKIP-2015