OPERASI HITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN, KEMAMPUAN
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan menghitung operasi perkalian dan pembagian menggunakan model pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME) pada siswa kelas V SDN Mojosongo 2 Surakarta tahun ajaran 2016/2017.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus...
Katrin Tomasila
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
CONCEPT SENTENCE, ROLL THE CAN, KETERAMPILAN MENULIS, KARANGAN DESKRIPSI
ABSTRAKKualitas proses pembelajaran dan kualitas hasil keterampilan menulis karangan deskripsi siswa kelas III SD Negeri Setono No. 95 masih rendah. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran dan kualitas hasil keterampilan menulis karangan deskripsi melalui penerapan model pembelajaran Concept Sentence dengan media Roll...
Nurul Annisa Safitri
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
THINK TALK WRITE, MEDIA PEMBELAJARAN FLASHCARD, KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan menulis deskripsi dengan menerapkan startegi Think Talk Write (TTW) dan media pembelajaran Flashcard pada siswa kelas IV SD Negeri Dari 2 tahun ajaran 2016/2017. Bentuk penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus...
Marlina
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
KETERAMPILAN, MENULIS PUISI, MODEL PEMBELAJARAN CONNECTING ORGANIZING REFLECTING EXTENDING (CORE)
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan menulis puisi dengan menggunakan model pembelajaran Connecting, Organizing, Reflecting, Extending (CORE) pada siswa kelas V SDN Gumpang 3 Sukoharjo tahun 2017.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan selama 2 siklus. Tiap siklus terdiri atas empat...
Intan Setya Ratna
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
IMPLEMENTASI, STRATEGI GUIDED WRITING PROCEDURE (GWP), KETERAMPILAN, MENULIS ARGUMENTASI
ABSTRAKProses pembelajaran menulis argumentasi yang kurang baik menyebabkan rendahnya kualitas hasil pada pembelajaran keterampilan menulis argumentasi. Hal ini terjadi pada siswa kelas IV SDIT Insan Cendekia Boyolali tahun ajaran 2016/2017. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk menerapkan strategi Guided Writing Procedure (GWP) guna...
Dieni Izzati
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
SCIENCE ENVIRONMENT TECHNOLOGY AND SOCIETY, STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Science Environment Technology And Society (SETS) terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V.Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif eksperimen dengan desain group control pre test- post test. Populasi dalam penelitian ini meliputi seluruh siswa kelas V SD Negeri se...
Ulfah Ratna Widanti
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
KETERAMPILAN MENGKLASIFIKASI, PICTURE WORD INDUCTIVE MODEL
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan ketrampilan mengklasifikasi pada siswa kelas II SDN di Surakarta tahun ajaran 2016/2017 dengan menggunakan model Picture Picture Word Inductive Model. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari 2 pertemuan yang...
Bagus Priyambodo
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
PEMAHAMAN KONSEP, MODEL TALKING STICK, MEDIA AUDIO VISUAL.
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah meningkatkan pemahaman konsep persiapan kemerdekaan Republik Indonesia melalui penerapan model Talking Stick berbasis media Audio Visual pada siswa kelas V SD Negeri Ngoresan No. 80 tahun ajaran 2016/2017.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus dengan masing-masing...
Ardhianto Cahyo Nugroho
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECK, MEDIA FLASHCARD, KETERAMPILAN BERHITUNG PECAHAN
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan berhitung pecahan dengan model pembelajaran Pair Check berbasis media Flashcard pada siswa kelas V SD Negeri Bratan II Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017.Bentuk penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahapan...
Anggraini Febraningrum
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017
DIRECT ISNTRUCTION, FLASHCARD, KETERAMPILAN MENULIS, TEGAK BERSAMBUNG
ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan menulis tegak bersambung melalui penerapan model pembelajaran Direct Instruction berbasis media Flashcard pada siswa kelas II SD Negeri Karangasem III No. 181 Laweyan, Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017.Bentuk penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang berlangsung...
Ana Hidayatur Rohmah
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017