POLA ASUH
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara Pola Asuh Demokratis Terhadap Kemandirian Anak Usia 4-5Tahun Di Kelurahan Gonilan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif denga jenis korelasi.Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Januari 2019 dengan menggunakan sampel sebanyak 69 anak dan orangtua anak...
Fatimah Suha Nur Hidayah
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
MEDIA GAMBAR
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan media gambar dan media realia terhadap kemampuan menyimak anak usia 4-5 tahun. Penelitian ini menggunakan metode komparatif dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian komparatif untuk membandingkan antara dua kelompok atau lebih dari suatu variabel tertentu. Dua kelompok yang akan...
Indah Kurniawati Putri Hardini
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
TELEVISI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tayangan televisi yang dilihat anak terhadap perilaku imitasi anak usia 4-5 tahun di Kelurahan Pojok, Mojogedang, Karanganyar. Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis korelasi. Populasi dalam penelitian ini adalah anak usia 4-5 tahun di Kelurahan...
Apriana Nur Hanifah
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
BERMAIN KONSTRUKTIF
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep bilangan melalui bermain kostruktif pada anak kelompok A1 TK Gentungan 01 Mojogedang Karanganyar tahun ajaran 2015/2016. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilaksanakan dalam dua siklus terdiri dari tiga pertemuan dengan tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan...
Reni Dewi Nur Isnaini
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2017
DIVERSIFIKASI BUDAYA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan perilaku prososial pada anak berdasarkan budaya yang ada yaitu budaya Jawa, Arab dan Tionghoa. Perbedaan nilai dari budaya tersebut akan menghasilkan perrilaku prososial yyang berbeda. Perilaku prososial adalah perilaku yang dapat menguntungkan orang lain seperti menolong, kedermawanan, empati,...
Saraswati Dyah Rakasiwi
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
KECERDASAN KINESTETIK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kecerdasan kinestetik melalui gymnastic activities pada anak kelompok B TK Pelita 1 Mudal Boyolali tahun ajaran 2018/2019. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus yang tiap siklusnya terdiri...
Oku Kurniatul Sodhiqoh
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
PERMAINAN SAINS
Tujuan penelitian dilaksanakan yaitu meningkatkan kemampuan kognitif anak usia 5–6 tahun melalui penerapan permainan sains pada anak kelompok B TK YPAB Permata Hati Surakarta tahun ajaran 2018/2019.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus...
Novia Paramita
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
COOKING CLASS
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menyimak pada anak usia 5-6 tahun melalui cooking class. Subjek penelitian adalah anak kelas B1 TK MTA Polokarto dengan jumlah siswa 16 anak yang terdiri dari 11 anak laki-laki dan 5 anak perempuan.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dau siklus, dengan...
Mustika Puspita Sari
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
BERHITUNG PERMULAAN, TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT), ANAK USIA DINI
Penelitian iniiibertujuan untuk meningkatkan kemampuan berhitung permulaan melalui Teams Games Tournament (TGT) pada anakkkelompok B TK YPAB Permata Hati tahun ajaran 2018/2019. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan dengan tigaasiklus yang tiap...
Ana Solikhah
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2019
GERAK LOKOMOTOR
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan motorik kasar melalui penerapan permainan gerak lokomotor pada anak kelompok B TK Pertiwi Gemantar tahun ajaran 2016/2017. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantatif. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus...
Indah Pinasthi Widyaningsih
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2017