JAGUNG IMPOR
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi impor jagung di Indonesia dan untuk mengetahui trend dan proyeksi volume impor jagung di Indonesia selama kurun waktu 5 tahun dari tahun 2016-2020. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan teknik pelaksanaan pencatatan. Data yang dianalisis...
Ulfa Noviana Haristi
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
SUSU SAPI
Susu sapi merupakan produk andalan di Kabupaten Boyolali, produksi susu sapi di Kabupaten Boyolali mengalami fluktuasi namun dalam kurun waktu3 tahun terakhir yaitu pada tahun 2014 hingga 2016 terus mengalami peningkatan. Keadaan ini membuka peluang pengusaha untuk memulai dan mengembangkan usaha terkait dengan produk susu segar sehingga...
Oktavia Niken Parawani
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
MIE INSTAN, INDOMI
ABSTRAKMie instan merupakan salah satu makanan cepat saji yang kian digemari masyarakat karena sifatnya yang praktis, mudah diolah, harganya terjangkau, dan rasanya yang enak. Semakin tingginya angka konsumsi mie instan di Indonesia mengakibatkan semakin banyaknya produsen makanan yang memproduksi mie instan dengan berbagai varian rasa. Salah satu...
Novella Nindya Padma
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
MADU
PT. Madurasa Unggulan Nusantara merupakan salah satu anak perusahaan dari PT. Air Mancur yang hanya memproduksi minuman kesehatan madu dalam kemasan dengan merek “Madurasa”. PT. Madurasa Unggulan Nusantara sendiri baru memiliki nama PT sendiri pada tanggal 19 Mei 2015. Kuantitas ...
Sadella Yunitasari
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
YANGKO
ABSTRAKYangko adalah sejenis makanan ringan yang terbuat dari bahan tepung ketan, bentuknya persegi empat kecil, yang ditambah dengan baluran tepung ketan. Salah satu makanan khas Kotagede ini berisi campuran tepung ketan dan gula, oleh karena itu yangko memiliki rasa yang manis serta bertekstur kenyal dan lembut. Produsen Yangko di Kota...
Winda Suryani
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2019
BAYAM HIJAU
Karissa Yulinda Primawati
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
HOLTIKURA
Komoditas hortikultura tahunan menjadi subsektor penyumbang PDRB terbesar di sektor pertanian Kabupaten Sleman dan di Provinsi D.I. Yogyakarta. Hal ini menunjukkan bahwa komoditas hortikultura tahunan memegang peran penting dalam perekonomian daerah Kabupaten Sleman maupun Provinsi D.I. Yogyakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui...
Indra Wicaksono
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
PENGEMBANGAN USAHA, PETERNAKAN KAMBING ETAWA
ABSTRAK Peternakan Kambing Etawa Farm di Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar adalah peternakan kambing yang berfokus pada pembibitan dan budidaya kambing. Dalam menjalankan usaha peternak memerlukan strategi pengembangan usaha agar usaha yang dijalankan dapat berhasil. Pengembangan usaha merupakan proses peternak secara positif dari segi...
Math Asnavy
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2017
PERTANIAN, KEHUTANAN, PERIKANAN
ABSTRAKPada hakikatnya pembangunan ekonomi bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Peningkatan kesejahteraan masyarakat memerlukan pertumbuhan ekonomi yang baik dan distribusi pendapatan yang merata tanpa adanya ketimpangan pendapatan. Peningkatan pertumbuhan ekonomi dapat dilihat dengan adanya peningkatan nilai Produk Domestik...
Novita Triyaswuri
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2019
KACANG METE (ANACARDIUM OCCIDENTALE L.)
ABSTRAKKecamatan Jatisrono merupakan sentra penghasil kacang mete dengan tingkat produktivitas tertinggi di Kabupaten Wonogiri. Produksi kacang mete yang sedemikian besar berbanding terbalik dengan sedikitnya pedagang yang memasarkan kacang mete di Kecamatan Jatisrono. Keadaan tersebut menyebabkan para petani jambu mete di Kecamatan Jatisrono...
Mustafa Yanuar Bhima Sakti
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2019